• Home
  • Politik
  • Bisnis
  • Lifestyle
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Properti
  • Wisata
Portal Berita Indonesi
Tekno

Cara Bermain PUBG Khusus Pemula di Smartphone

by Lisda Nurlaela Desember 12, 2022
written by Lisda Nurlaela Desember 12, 2022

PUBG hingga sekarang begitu digemari oleh seluruh kalangan baik anak-anak hingga dewasa. Namun bagi para pemula terkadang cukup kesulitan dalam bermain game ini. 

Jika kamu masuk pemula maka disarankan untuk top up UC PUBG terlebih dahulu dari smartphone. Hal ini dilakukan agar kamu lebih mudah membeli karakter senjata dan berbagai item lainnya. 

Dengan diamond ini kamu tinggal membeli semua kebutuhan tersebut dan mengikuti setiap alur permainan.Lantas bagaimana cara bermain khususnya untuk pemula? Yuk simak ulasan berikut ini

Tutorial Cara Bermain PUBG Khusus Pemula

Untuk kamu yang baru mencoba bermain game ini tinggal ikuti saja beberapa langkah berikut:

Setting Control UI

Setelah kamu berhasil menginstall game maka langkah selanjutnya tinggal mengatur kontrol user interface. Proses ini penting dilakukan karena karena setelah game di install umumnya yang muncul adalah setting bawaan. 

Proses pengaturan ini dilakukan agar lebih mudah dan nyaman ketika dimainkan. Beberapa komponen yang perlu diganti seperti username, button size, sensitivitas, transparansi tombol dan yang lainnya. 

Mendarat di Titik yang Tepat

Saat kamu mulai bermain game nantinya setiap pemain akan ada di setiap pesawat. Lalu semua pemain ini akan diterjunkan dan di posisi ini kamu perlu melakukan pendaratan yang tepat. 

Kamu bisa mendarat di titik-titik aman sekiranya di lokasi tersebut tidak ada pertempuran antar pemain. Dengan cara ini kamu tidak akan mudah mati saat bermain. Kamu bisa berlari di beberapa tempat seperti semak-semak hingga tinggal beberapa pemain saja. 

Lakukan Looting

Dalam bermain game ini tidak hanya sekedar mendarat di titik aman tetapi perlu melakukan looting. Proses ini dilakukan dengan berburu berbagai item seperti senjata, helm, tas dan barang berharga lainnya saat bertarung. 

Untuk itu ketika kamu masuk ke ruang tertentu jangan lupa untuk menutup pintu terlebih dahulu. Hal ini dilakukan agar kamu bisa mendapatkan semua item di dalamnya dan lawan tidak bisa masuk ke dalam. Di dalam ruangan ini umumnya ada beberapa item seperti DMR, snipper riffle, pistol dan yang lainnya. 

Perhatikan Mini Map

Setiap pemain diberikan fasilitas Mini Map yang fungsinya cukup beragam. Dengan fasilitas ini, kamu bisa mengetahui lokasi musuh, kendaraan jarak dekat, area tembakan dan yang lainnya. 

Fitur ini bisa memudahkan kamu melakukan pemantauan lebih detail terhadap bahaya yang mengancam. Untuk itu saat bermain disarankan menggunakan earphone agar bisa mendengar suara yang muncul. Dengan cara ini kamu bisa mengetahui kapan waktunya bersembunyi atau menyerang musuh. 

Hindari Zona Merah

Saat bermain di PUBG salah satu caranya adalah dengan menghindari zona merah. Zona ini akan ditampilkan di Mini Map dan di area tersebut banyak dihujani bom yang berasal dari udara dan terjadi secara tiba-tiba. 

Untuk itu ketika kamu berada di area tersebut sebaiknya langsung mencari tempat dan keluar dari zona tersebut. Jika kamu tetap bertahan bisa dipastikan akan mati dalam waktu singkat. Untuk proses pencegahannya bisa dengan berlindung di beberapa bangunan terdekat. 

Jadi dalam bermain PUBG ini perlu melakukan beberapa langkah seperti setting interface, pendaratan yang tepat, dll. Hal ini dilakukan karena sistemnya adalah siapapun yang paling lama bertahan di pulau itu maka dialah pemenangnya. 

Maka dari itu untuk proses awalnya perlu menghindari berbagai pertempuran. Cara ini bisa memancing pemain lain untuk mendekat dan akhirnya ada pertempuran dan membuat kamu bisa mati lebih cepat.

PUBG
0 comment
0
FacebookTwitterPinterestEmail
Lisda Nurlaela

previous post
Inilah Rekomendasi Nama FF Keren yang Bisa Dipilih
next post
8 Alat Pendingin Mesin Mobil dan Cara Kerjanya

You may also like

Inilah Rekomendasi Nama FF Keren yang Bisa Dipilih

Desember 7, 2022

Cara Top Up Free Fire Ovo Tanpa Ribet,...

Desember 6, 2022

Tak Heran, Berikut Alasan Payment Gateway Indonesia Banyak...

Desember 1, 2022

Fitur dan Kelebihan AC Cassette yang Perlu Anda...

Oktober 18, 2022

Ketahui Definisi E-Commerce dan Langkah Membuatnya yang Praktis

September 27, 2022

Cara Mengaktifkan Bluetooth di Laptop

Juli 27, 2022

5 Rekomendasi Ac yang Hemat Listrik yang Perlu...

Juli 11, 2022

Ketahui Solusi dan Kenapa Fitur Musik Instagram Tidak...

Mei 12, 2022

Cara Mengatasi Metode Pembayaran Telkomsel Tidak Tersedia Dan...

Mei 4, 2022

Ketahui Tips Ini Jika Berminat Untuk Jualan Followers...

April 26, 2022

Pos-pos Terbaru

  • Tips Download Lagu MP3 melalui Website Terbaru 2022!
  • 8 Alat Pendingin Mesin Mobil dan Cara Kerjanya
  • Cara Bermain PUBG Khusus Pemula di Smartphone
  • Inilah Rekomendasi Nama FF Keren yang Bisa Dipilih
  • Cara Top Up Free Fire Ovo Tanpa Ribet, Banyak Diskon dan Cashback

Kategori

  • Aplikasi
  • Bisnis
  • Finance
  • Games
  • Investasi
  • Kesehatan
  • Kuliner
  • Lifestyle
  • Music
  • Otomotif
  • Pendidikan
  • Properti
  • Review
  • Sport
  • Tekno
  • Tips & Trik
  • Trading
  • Travel
  • Uncategorized
  • Wisata

ABOUT JURNALPOLITIK.ID

ABOUT JURNALPOLITIK.ID

JURNALPOLITIK.ID Portal Informasi terupdate yang membahas seputar politik, ekonomi, budaya, gaya hidup, kuliner dan wisata.

Facebook Twitter Youtube

Wisata

  • Hal Yang Sebaiknya Tidak Anda Lakukan Saat Sewa Villa

    Februari 8, 2022
  • Cara Mencari Tiket Pesawat Jakarta Padang Murah Untuk Liburan Anda

    September 26, 2020
  • Florawisata San Terra Pujon, Destinasi Baru Dengan Suguhan Ratusan Bunga

    Januari 25, 2020

Lifestyle

  • 5 Cara Memilih Asuransi Jiwa yang Tepat agar Tidak Kecewa

    Februari 22, 2022
  • 5 Chord Gitar Lagu Tentang Benci dan Rasa Cinta Bikin Galau Maksimal

    Februari 3, 2022
  • Cara Download Lagu Arief Full Album MP3 Terbaru

    Januari 15, 2022
  • Facebook
  • Twitter
  • Youtube

Copyright by Jurnal Politik Indonesia © 2020. All Rights Reserved

Portal Berita Indonesi
  • Home
  • Politik
  • Bisnis
  • Lifestyle
  • Tekno
  • Kesehatan
  • Properti
  • Wisata